6 April 2011

Tips Ujian Nasional


Ujian Nasional mungkin menjadi momok yang mengerikan bagi sebagian pelajar karena Kelulusan ditentukan melalui ujian nasional namun sekarang mungkin sedikit bisa berlega diri karena Nilai Kelulusan juga diambil dari nilai raport dan ujian sekolah. Tapi jangan bersantai dulu karena kita harus menghadapi UN (Ujian Nasional) yang jika kita tidak siap kita akan tersingkir. Nah untuk itu saya ingin membagi sedikit tips kepada pembaca dalam menghadapi UN yang saya rangkum dari berbagai sumber dan salah satunya adalah pesan yang disampaikan Guru Mata Pelajaran Bahasa indonesia saya Yaitu Ibu Sri Hastuti (salah satu guru SMK 1 Kedungwuni). Berikut ini tips-tips yang mungkin dapat membantu anda dalam menghadapi ujian nasional :
  1. Yang tidak mungkin untuk ditinggalkan adalah berdo'a karena kita hanyalah manusia biasa, semua ketentuan adalah kehendak Allah SWT.
  2. Belajar tekun juga merupakan kegiatan yang tidak mungkin untuk ditinggalkan dalam menghadapi Ujian Nasional, namun ketika mendekati waktu ujian jangan gunakan Pikiran anda untuk berpikir yang terlalu berat atau membebani Pikiran kita, sesekali anda melakukan Refreshing untuk menyegarkan pikiran anda dari kejenuhan.
  3. Rajinl-rajinlah melatih kemampuan anda dengan mengerjakan soal-soal latihan (usahakan dengan sistem belajar kelompok) dan mengikuti try out agar kita mengetahui seberapa kemampuan kita dalam mengerjakan soal (tidak menyontek) dan materi mana saja yang belum kita ketahui/kuasai.
  4. Malam hari sebelum UN sebaiknya jangan digunakan untuk belajar yang terlalu berat, hanya sekedar mengingat kembali materi yang telah kita kuasai sebelumnya agar [ikiran kita tidak twerbebani. Sebab pikiran yang terbebani akan sulit untuk mengerjakan soal-soal UN meskipun untuk soal-soal yang mudah. Dan yakinlah bahwa bekal yang telah kita siapkan sudah cukup karena tanpa kita sadari rasa optimis dapat membantu kita dalam segi mental kita agar tidak grogi dalam menghadapi UN.
  5. Yang tidak kalah pentingnya adalah alat tulis. Persiapkan segala peralatan tulis dan peralatan lainnya untuk menghadapi UN seperti Pensil 2B (Pastikan yang asli dan usahakan membawa lebih dari satu yang sudah diraut), karet hapus (stip), alas untuk mengerjakan soal (untuk mencegah kemungkinan terjadi LJK robek/rusak), Bolpen (mengisi daftar hadir), Sapu tangan (untuk mengelap keringat kita agar tidak mengotori LJK), Nomor Ujian,
  6. Bangunlah lebih awal (sekitar jam 3 pagi) pada hari dilaksanakannya UN dan lakukanlah sholat tahajud/sholat hajat agar kita diberi kekuatan dan kemudahan dalam menghadapi UN oleh Allah SWT karena pada waktu ini adalah waktu yang mustajab.
  7. Sebelum berangkat jangan lupa sarapan karena konsentrasi akan sulit jika perut kita lapar dan jangan lupa meminta do'a restu kepada orang tua kita terlebih ibu kita (seperti kata H. Rhoma irama ibu adalah tempat keramat dan orang yang melahirkan kita) agar kita diberi kemudahan dalam mengerjakan soal-soal oleh Allah SWT.
  8. Datanglah lebih awal karena jika kita datang terlambat waktu kita untuk mengerjakan soal sudah terbuang percuma ditambah lagi kita kelelahan karena terburu-buru datang ke tempat dilakanakannya ujian sehingga konsentrasi kita buyar (kacau).
  9. Setelah mendapatkan LJK, identitas, nomor, Kode soal dan lain sebagainya langsung diisi sesuai ketentuan. ingat !! jangan menunda-nunda untuk mengefisienkan waktu.
  10. Mulailah dengan do'a dan mengerjakan dari nomor 1-50, Tapi ingat!!! jangan hanya menandai jawaban yang sudah yakin, langsung dihitamkan dan jangan terhenti/terpaut pada soal yang sulit karena hanya akan menyia-nyiakan waktu saja. Soal yang kita anggap sulit langsung ditinggal, kerjakanlah soal-soal yang kita anggap mudah saja. Dengan tehnik seperti ini mungkin pada rotasi pertama kita hanya dapat menjawab 10 soal yang sudah pasti benar karena kita sudah yakin, lakukanlah berulang-ulang dari nomor 1-50 kembali 1-50 (yang sudah dikerjakan jangan dibaca lagi), sehingga pada saat waktu ujian kurang sedikit(hampir habis) soal sudah banyak yang kita kerjakan dan kita lebih yakin insya ALLAH. (tehnik ini pernah diuji pada saat seleksi pemilihan peserta Olimpiade, berlaku untuk soal pilihan ganda). ingat!! Untuk memilih suatu jawaban yang benar kita harus bisa menyalahkan jawaban yang lain dengan alasan yang tepat dan jangan sampai ada yang belum kita kerjakan serta teliti sebelum dikumpulkan.
  11. Akhiri dengan do'a pula dan jangan pernah membahas tentang soal yang tadi kita kerjakan karena hal ini tidak akan merubah apapun justru anda akan kecewa ketika nantinya anda tahu ada jawaban anda yang salah dan hanya akan membebani pikiran anda sehingga berpengaruh juga pada ujian besoknya.
    Ingat yang mengoreksi lembar jawaban kita sebenarnya bukanlah scanner atau petugas koreksi atau yang lainnya, yang mengoreksi jawaban kita sebenernya adalah Tuhan kita, Allah SWT. Dia menilai apakah kita pantas mendapatkan hasil yang maksimal atau tidak Allah akan menilai usaha kita dalam menempuh ujian ini.

itulah tips yang dapat saya bagi. . "ingat usaha kita belum selesai sebelum pengumuman kelulusan dan teruslah berdo'a."


Sukses UN


4 April 2011

Memanipulasi Update Status Facebook

Mungkin anda pernah melihat di bawah status seseorang di facebook seperti ini " beberapa menit yang lalu melalui BalckBerry" dan lain sebagainya,tapi pernahkah anda melihat seperti ini "beberapa menit yang lalu melalui telephati". Mungkin sebagian sudah pernah.
nah pada postingan kali ini admin ingin membagi applikasi update status yang bisa dibilang 'aneh' silakan anda mencobanya namun terlebih dahulu harus login Facebook.



Via Telephati






Via SCNY ERICOSON




Via Blackberry Buatan Sendiri




Via Laptop Curian




Via Satelit Palapa



Via HP Pinjaman


18 February 2011

Yahudi dan Yahoo

Artikel ini memang bukan milik saya, saya mendapatkan artikel ini saat browsing tentang "YAHUDI", pasti anda tahukan??hampir semua peradaban di dunia dikendalikan oleh bangsa tersebut. Untuk lebih lanjutnya silakan baca artikel di bawah ini :

TAHUKAN Anda dari mana nama Yahoo berasal? Meski telah lama familiar dengan kata “Yahudi”, saya (atau mungkin kita) belum begitu paham dengan sajarahnya. Kita tahu, bahwa tiga agama samawi (Yahudi, Nasrani, dan Islam) bermula dari induk yang sama: Ibrahim as. Tapi apa yang terjadi sepanjang masa setelah Ibrahim? Lalu apa saja kejahatan Yahudi kontemporer? Semuanya dapat kita temukan di buku: “Sejarah Yahudi dan Zionisme”.

Buku ini dikarang oleh Guru Besar Sejarah dan Peradaban Islam Universitas Cairo: Prof.Dr. Ahmad Syalabi. Untuk pertama kali diterbitkan di Indonesia tahun 2006. Dengan total halaman 348, saya merasakan kedalaman informasi di setiap halamannya. Singkat namun padat. Semuanya dibeberkan dengan cerdas dan argumentatif.

Menurut Al Quran, nabi yang diutus untuk kaum ini bermula dari Ishaq, Ya’kub, Yusuf, Musa, Harun, Daud, Sulaiman, Zakaria, Yahya, hingga Isa. Namun kaum Yahudi ternyata punya versi akidah tersendiri di sepanjang sejarahnya. Akidah ini diajarkan oleh sejumlah orang yang mengaku sebagai nabi seperti Asy’iya, Irmiya, Hezqial, dan Danial. Di zaman Musa pun nabi palsu seperti Samiri sudah memberi kontribusi bagi kekacauan konsep ketuhanan Yahudi.

Asy’iya diperkirakan hidup pada abad ke-8 sebelum masehi. Sebelum jadi “nabi”, dia adalah penasihat Kerajaan Hezqia yang saat itu dipimpin oleh Raja Yahudza. Dialah yang pertama kali memperkenalkan tuhan Yahudi dengan nama “Yahooh”. Menurut saya bukanlah tanpa alasan nama search engine Yahoo itu dipilih. Ada semangat religius dibalik penggunaan nama itu.

Banyak infomasi yang mengejutkan dipaparkan oleh Syalabi. Misalnya, latarbelakang politik yang mendorong Firaun (Ramses II) menekan Bani Israil di Mesir. Mengutip Weach dalam bukunya Civilization of The Near East, Syalabi menyimpulkan bahwa kebencian Firaun pada Bani Israel karena mereka merong-rong stabilitas politik Mesir dengan melakukan sejumlah pemberontakan. Hal ini dilakukan karena Bani Israil selalu merasa kecukupan di masa Yusuf saat menjadi bendahara di kerajaan Mesir. Fasilitas ini hilang begitu elit politik di Mesir berganti.

Apa yang dilakukan oleh Firaun sesungguhnya sama dengan yang dilakukan oleh Hitler pada masa Perang Dunia I di awal abad 20. Hanya saja apa yang dilakukan Hitler kepada Yahudi sangat dibesar-besarkan. Holocaust (pembantaian massal yang dilakukan Jerman atas ras Yahudi) itu tidak pernah ada. Ia hanya komoditi yang terus diproduksi oleh Zionis untuk mendapatkan kompensasi dalam bentuk dana bagi perjuangan kelompok Yahudi. (Baca: The Holocaust Industry, Norman G. Finkelstein, 2000)

Buku ini juga memuat informasi tentang gerakan zionis yang bermula dari Rusia. Mengapa Rusia? Karena di awal abad ke-19, di Rusia hidup setengah populasi Yahudi dunia. Zionisme kemudian diproklamirkan pada Konferensi Yahudi Internasional pertama di kota Brussel, Swiss, pada Agustus 1897. Dari sinilah kemudian lahir protokolat-protokolat pendirian negara Yahudi untuk menguasai dunia. Protokolat artinya pembicaraan atau penceramahan sebuah majelis. Sebagian peneliti menamai protokolat dengan “qororot” atau keputusan-keputusan.

Protokolat ini yang menjadi panduan strategi gerakan kelompok zionis. Mereka bekerja begitu rapi, sistematis, kompak, dan (sejauh ini tampak) berhasil. Berhasil menguras uang dunia dengan menguasai bank-bank besar dan sistem perekonomian dunia. Berhasil membentuk opini massa dengan menguasai media massa. Berhasil mengendalikan dan memecah-belah Timur Tengah dengan lobi Kongres Amerika mereka.

sumber : Aswan Woords
Admin

9 January 2011

Cara Mudah Menulis HTML pada postingan blog

mungkin trik ini termasuk trik yang ketinggalan, tapi alangkah baiknya saya postingan supaya para blogger newbie yang blognya ingin diisis dengan postingan HTML dapat terbantu.
Trik ini cukup mudah, Berikut caranya:

1. Buka ( Parse HTML )
2. Pastekan script/HTML anda yang akan diganti kodenya kadalam tempat yang sudah disediakan.
3. Klik Parse

4. Jika sudah, copy script yang sudah diganti kodenya dan paste kedalam postingan blogmu.

Langlah ini cukup singkatkan ?.

Selamat Mencoba

Admin