20 April 2011

Membuar Daftar Isi Otomatis Bahasa Indonesia di Blog

Awal mula ketika saya ingin membuat daftar isi di blog, tapi saya buat dengan cara manual, setelah dipikir-pikir jadinya aneh juga dan merepotkan, hehehe, setelah browsing ke sana ke sini akhirnya dapat juga (Update : sekarang trik ini sudah menjamur :D ) script yang saya dapatkan masih berbahasa inggris, dengan sedikit modifikasi akhirnya jadi juga script yang berhasa Indonesia,
berikut langkah-langkahnya:
  1. Login ke blogger,
  2. Rancangan -=-> Elemen Laman -=-> Tambah gadget
  3. Pilih HTML/JavaScript
  4. Kemudian masukan script di bawah ini :


<div id="cl_option">
Loading... . . .silakan tunggu beberapa saat .Admin FP </div>
<div style="background:#000000 url(URL Gambar untuk background.jpg) no-repeat; border:2px groove green; height:250px; overflow:auto; padding:0px; width:100%;">
<div id="cl_content_list">
</div>

<script type="text/javascript">
var jumlah_kata_dalam_ringkasan = 200;
</script>
<script src="https://sites.google.com/site/forump23/forum/Daftarisioto%28indonesia%29.js">
</script>

<script src="http://blog-anda.blogspot.com/feeds/posts/default?alt=json-in-script&amp;callback=onLoadFeed&amp;max-results=500">

</script></div>

     5. simpan dan lihat hasilnya

Tulisan yang berwarna biru silakan anda atur tinggi dan lebarnya
Tulisan yang berwarna hijau ganti sesuai selera anda
Tulisan yang berwarna merah ganti dengan blog anda

jika script di atas tidak berhasil, mungkin template anda tidak mendukung script ini atau browser anda bermasalah,. jika anda kurang paham bisa tanyakan langsung atau beri komentar

Note : " Untuk Blog yang telah dirubah ke dalam blog.co.cc , sementara script ini tidak berfungsi "


0 comment:

Post a Comment

Gunakan kalimat yang sopan dan tidak mengandung unsur Pornografi dan SARA.
use polite words and not racist
Porn and racist are crime